Gagal Hapus Partisi Unallocated di Windows 11? Coba Cara Ini!

Ilham Buchori

cara mengatasi gagal hapus partisi Unallocated di Windows 11

Kenapa Kamu Gagal Menghapus atau Menggabungkan Partisi Unallocated?

Sebelum kamu panik, penting buat tahu penyebabnya. Ini beberapa alasan paling umum kenapa partisi Unallocated sulit dihapus atau digabungkan.

Unallocated Tidak Bersebelahan Dengan Partisi Target

Ini kasus paling sering. Di Disk Management, kamu hanya bisa melakukan Extend Volume jika ruang Unallocated berada tepat di sebelah kanan partisi yang ingin diperbesar.

Kalau posisi Unallocated terpisah oleh partisi lain, tombol Extend Volume akan abu-abu dan tidak bisa diklik.

Contohnya urutannya seperti ini:

Drive C lalu Recovery lalu Unallocated

Karena ada Recovery di tengah, maka drive C tidak bisa diperluas.

Rekomendasi Susu Etawa:

Paket 3 Box beli di Lazada : https://c.lazada.co.id/t/c.YSTzRr

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar