Baterai Laptop Lenovo Tidak Mengisi Saat Dicas? Ini Solusinya!

Ilham Buchori

cara mengatasi baterai laptop Lenovo tidak mengisi saat dicas

Tips Merawat Baterai Laptop Lenovo Agar Awet

Biar kamu nggak ngalamin hal yang sama lagi, berikut beberapa tips penting biar baterai kamu tahan lama dan tetap sehat.

1. Jangan Gunakan Laptop Sampai 0%

Baterai lithium-ion lebih suka dicharge sebelum habis total. Usahakan charge saat sisa daya tinggal 20-30 persen.

2. Hindari Overheating

Gunakan laptop di tempat yang punya ventilasi baik. Panas berlebih bisa memperpendek umur baterai.

3. Gunakan Charger Original

Pakai charger KW bisa merusak baterai karena tegangan yang tidak stabil.

4. Gunakan Mode Battery Saver

Fitur ini bisa memperpanjang daya tahan baterai dan memperlambat degradasi.

Kesimpulan

Nah, sekarang kamu udah tahu kan gimana cara mengatasi baterai laptop Lenovo tidak mengisi saat dicas? Mulai dari hal yang simpel seperti restart dan cek charger, sampai ke solusi yang lebih teknis seperti update driver dan reset BIOS. Selalu mulai dari langkah paling mudah dulu, dan kalau ternyata masalahnya cukup serius, jangan ragu untuk datang ke service center resmi Lenovo.

Rekomendasi Susu Etawa:

Paket 3 Box beli di Lazada : https://c.lazada.co.id/t/c.YSTzRr

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar