Panduan Lengkap Cara Mengaktifkan Opsi Pengembang Samsung Semua Tipe

Ilham Buchori

cara mengaktifkan opsi pengembang Samsung

2. Scroll ke Bagian Tentang Ponsel (About Phone)

Setelah masuk ke pengaturan, gulir ke bawah dan cari menu yang namanya Tentang Ponsel. Di sinilah informasi sistem dan perangkat kamu ditampilkan.

3. Tap Informasi Perangkat Lunak (Software Information)

Di dalam menu Tentang Ponsel, kamu akan menemukan sub-menu bernama Informasi Perangkat Lunak. Tap aja bagian ini untuk lanjut ke tahap selanjutnya.

4. Ketuk Nomor Versi (Build Number) Sebanyak 7 Kali

Ini dia rahasianya. Di dalam menu Informasi Perangkat Lunak, cari bagian Nomor Versi atau Build Number. Ketuk bagian ini sebanyak 7 kali berturut-turut. Nanti akan muncul notifikasi seperti โ€œMode pengembang telah diaktifkanโ€.

Catatan: Kalau HP kamu terkunci dengan PIN atau pola, sistem biasanya akan minta kamu memasukkan kunci keamanan dulu sebelum opsi ini aktif.

5. Kembali ke Menu Pengaturan, Cek Menu Baru

Setelah aktif, kembali ke menu utama Pengaturan. Sekarang akan muncul menu baru bernama Opsi Pengembang atau Developer Options biasanya di bagian bawah atau di dekat menu Tentang Ponsel.

Fitur Menarik di Opsi Pengembang Samsung

Sekarang kamu sudah berhasil mengaktifkan opsi pengembang, terus apa aja sih fitur seru yang bisa kamu otak-atik di sini?

1. USB Debugging

Fitur ini sering dipakai buat sambungkan HP ke laptop atau PC untuk keperluan pengembangan atau transfer data pakai ADB.

Rekomendasi Susu Etawa:

Paket 3 Box beli di Lazada : https://c.lazada.co.id/t/c.YSTzRr

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar